ARTIKEL KULINER INDONESIA
TELUR BALADO
Telur balado yaitu salah satu kuliner indonesia yang
digemari orang sangat banyak. Telur balado makanan khas dari minangkabau. Makanan
ini dapat dibuat dengan sangat mudah dan disajikan di acara-acara keluarga. Bumbu
dari telur balado yaitu menumis cabai dan rempah-rempah seperti bawang merah,
bawang putih, dan jeruk nipis. Biasanya tidak hanya telur bisa tempe, tahu, dan
lain-lain.

Komentar
Posting Komentar