PISANG NUGGET
PISANG NUGET
hallo teman teman siapa nih yang suka banget makan olahan pisang, kali ini saya akan mengulaskan tentang makanan yang berbahan dasar pisang, yaitu nugget pisang.
pisang nugget adalah salah satu makanan khas indonesia. makanan yang satu ini kerap dijadikan sebagai camilan.
pisang nugget kini sudah banyak dijual dimana mana, banyak pedagang kaki lima yang menjajakan pisang nugget ini.
cara membuatnya pun cukup gampang, hampir sama dengan pisang goreng pada umumnya, tetapi pisang nugget ini sebelum di masak diolah dulu dihaluskan. kemudian di bentuk seperti nugget ayam pada umumnya, lalu dibalurkan ke tepung roti kemudian di goireng hingga keemasaan.
pisang nugget enak disajikan ketika masih hangat. dan biasanya diatasnya diberi toping sesuai selera.

Komentar
Posting Komentar